Wagub Nasrul Abit Relawan Anti Narkorba
08:50:50, 21 Jul 2018 | 5 Tahun Lalu
Pramukasumbar.com, Jakarta - Wakil Gubernur Sumatera Barat Nasrul Abit menerima Pin dan Sertifikat Relawan Anti Narkoba dari Badan Narkotika Nasional (BNN), yang serahkan langsung Kepala BNN Komjen Pol.Heru Winarko kepada kak Nasrul Abit selaku KA KWARDA Pramuka Sumbar. . Wagub Sumbar Nasrul Abit disela-sela kegiatan menyampaikan, untuk memberantas nakorba, semua komponen bangsa dan masyarakat...
Siap siap, Persapa II 2018 Bakal Digelar di Kota Bukittinggi .
14:38:22, 09 Jul 2018 | 5 Tahun Lalu
Padang - Dengan pelaksanaan perkemahan ini generasi muda diharapkan akan lebih paham dengan jenis-jenis dan bentuk makanan dan obat berbahaya, sejak dini. Dalam Persapa, peserta diberi pengetahuan tentang ciri, sifat, jenis dan bentuk dari makanan, obat-obatan dan kosmetik berbahan yang merusak kesehatan. . Setidaknya, pramuka akan berada di garis terdepan dalam meminimalisir peredaran bahan...
Ka Kwarda Gerakan Pramuka 03 Sumbar, Kak Nasrul Abit; Pramuka Mampu Menjadi Benteng Persoalan Bangsa
08:41:56, 31 Mar 2018 | 5 Tahun Lalu
Pramukasumbar.com -- Pramuka diharapkan sebagai wadah pembelajaran dengan jiwa kepanduan dapat memberikan solusi dari segala tantangan, halangan dan acaman terhadap keberadaan bangsa dengan generasi yang optimis, berkepribadian, berbudi pekerti, cerdas dan berdaya saing yang profesional. Hal ini disampaikan Ketua Kwatir Daerah 03 Gerakan Pramuka Sumatera Barat, Kak Nasrul Abit, pada pembukaan...
Ini Dia Program Kegiatan Kwarda 03 Gerakan Pramuka Sumbar yang Dibahas Dalam Rakerda 2018
11:18:51, 30 Mar 2018 | 5 Tahun Lalu
pramukasumbar.com -- "Agar pelaksanaan Program kegiatan kepramukaan Sumbar, Kwartir Daerah sudah mempersiapkan sejumlah program unggulan. Kegiatan tersebut lebih diarahkan untuk pembinaan generasi muda atau peserta didik Gerakan Pramuka serta untuk Orang Dewasa atau Pembina," ujar Kak Wahyudi Agus, Waka Kwarda Bidang Humas dan Teknologi Informatika. Diantaranya adalah melaksanakan...
Ka Kwarda Sumbar Kak Nasrul Abit Ajak Semua Elemen Samakan Persepsi Memajukan Pramuka
09:21:38, 23 Feb 2018 | 5 Tahun Lalu
Bogor -- Dalam rangka menyamakan persepsi dan komitmen memajukan gerakan pramuka secara nasional, ketua Kwarnas dan 34 ketua Kwatir daerah melakukan rapat khusus. Hal ini disampaikan Ketua Kwartir Daerah 03 Gerakan Pramuka Sumatera Barat, Kak Nasrul Abit disela-sela acara Rapat Koordinasi Khusus (Rakorsus) yang digelar di Ruang Cenderawasih, Royal Safari Garden Hotel, Cisarua, Bogor, yang...
Ikuti Lomba Membuat Mini Poster Atau Meme Pramuka
08:14:43, 20 Mar 2019 | 4 Tahun Lalu
Padang -- Meningkatkan dan menampung bakat serta kreatifitas kaum muda Gerakan Pramuka, terutama dalam penggunaan media sosial, Kwartir Daerah 03 Gerakan Pramuka Sumatera Barat gelar lomba mini poster atau yang biasa disebut meme. Lomba ini diharapkan mampu memancing minat peserta didik menjadi seorang kreator atau design grafis. Selain itu, ini akan menjadi ajang pemaksimalan penggunaan...
Kak Adhyaksa Dault Lantik Gubernur Sumatera Barat Jadi Ketua Mabida Gerakan Pramuka
20:52:10, 03 Feb 2018 | 5 Tahun Lalu
Ketua Kwartir Nasional (Kwarnas) Gerakan Pramuka Kak Adhyaksa Dault melantik Gubernur Provinsi Sumatera Barat Kak Irwan Prayitno menjadi Ketua Majelis Pembimbing Daerah (Mabida) Gerakan Pramuka Sumatera Barat masa bakti 2017-2022. Pelantikan digelar di Auditorium Gubernur pada Jumat, 2 Februari 2018, Pukul 10.00-11.30 WIB. Mengenakan seragam Pramuka lengkap, Kak Adhyaksa Dault memimpin upacara...
Ketua Kwarda Nasrul Abit: Kwarda 03 Sumbar Akan Berikan Kotribusi aktif Majukan Pembangunan Daerah
15:36:33, 02 Feb 2018 | 5 Tahun Lalu
Pengurus Kwarda 03 Provinsi Sumatera Barat periode 2017-2022, akan memberikan pengabdian ikut serta majukan pembangunan Sumatera Barat disegala bidang terutama yang berkaitan dengan pembinaan generasi muda lewat gerakan pramuka. Hal ini disampaikan Ketua Kwarda 03 Pramuka Sumatera Barat, yang juga Wakil Gubernur Nasrul Abit dalam acara Pelantikan Ketua Majelis Pembimbing Daerah dan Pengurus...
Resmi Dibentuk, Tim Siber Kwarda Sumatera Barat Ingin Wujudkan Internet Sehat
14:34:10, 02 Feb 2018 | 5 Tahun Lalu
PRAMUKASUMBAR.COM - Padang, Tim Siber Kwartir Daerah (Kwarda) Gerakan Pramuka Sumatera Barat akhirnya resmi terbentuk. Tim ini diresmikan oleh Ketua Kwartir Nasional (Kwarnas) Gerakan Pramuka Adhyaksa Dault dan Ketua Kwarda Gerakan Pramuka Sumatera Barat Kak Nasrul Abit di Kantor Kwarda, Kamis (1/2/2018) malam. Ketua Kwarnas Gerakan Pramuka Kak Adhyaksa Dault mengatakan, setiap Pramuka adalah...
Pramuka Sumbar Perangi Narkoba, Tolak Pornografi dan LGBT
14:36:46, 26 Jan 2018 | 5 Tahun Lalu
Wakil Gubernur Sumatra Barat Nasrul Abit terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Kwarda Daerah 03 Gerakkan Pramuka Sumatra Barat perionde 2017-2022. Keputusan ini ditetapkan dalam presedium rapat paripurna Musda Kwarda Pramuka Sumatra Barat, yang disampaikan oleh ketua presedium Maigus Natsir, akhir pekan ini. Dalam kesempatan itu 'Kakak' Nasrul Abit menyampaikan bahwa Kwarda Pramuka...